Sunday, November 14, 2010

CARA MENYEDIAKAN KEBAB

info-resep-Adana kebab

Kebab berasal dari bahasa Arab yang berarti daging goreng. Adana Kebabkebab (kebab daging giling). adalah daging giling pedas yang berasal dari Kota Adana, Turki dan dikenal dengan nama kiyma

Resep Bahan Adana Kebab :

  • 500 gram daging sapi giling
  • 1 buah bawang bombay, blender halus
  • 1 sendok teh cabai merah bubuk
  • 1/2 sendok teh ketumbar bubuk
  • lada bubuk secukupnya
  • 1/2 sendok jinten bubuk
  • 2 sendok makan minyak zaitun
  • garam secukupnya

Cara Membuat Adana Kebab :

  1. Campur bawang dan semua bumbu bubuk ke dalam daging giling, aduk dengan tangan agar adonan tercampur rata. Bentuk adonan menjadi kebab memanjang.
  2. Oles setiap kebab dengan minyak zaitun. Tusuk dengan tusukan sate, atur kebab di atas bara arang. Panggang sambil dibolak-balik hingga matang merata.
  3. Sajikan hangat dengan nasi dan salad.

Tips :
Pemakaian daging domba seperti di negara asalnya bisa diganti dengan daging sapi.
Agar halus, giling daging dalam mesin giling sebanyak dua

No comments: